WC mampet karena pembalut

WC Mampet Karena Pembalut? Ini Ada Cara Mudah Mengatasinya Girls!

Alih-alih mencari jalan pintas untuk membuang sampah pembalut sekali pakai ke lubang kloset, justru sering kali berujung bencana. Bukannya terurai oleh air, tumpukan sampah pembalut instant tersebut justru membuat lubang kloset atau WC jadi mampet.

Apa kondisi seperti ini sering Ladies alami? Lalu, bagaimana cara menyiasati WC mampet akibat sampah pembalut sekali pakai?

Baca Selengkapnya

penelitian-sampah-pembalut-wanita-cemari-lingkungan-pesantren-putri

Penelitian, Sampah Pembalut Wanita Cemari Lingkungan Pesantren Putri

POTRET SANITASI PONDOK PESANTREN DI KOTA DAN KABUPATEN PASURUAN
Ditulis oleh, MH Dardiri (Kang Jodhy), Area Manager IWINS USAID

Pondok pesantren, dikenal sebagai wahana tempat belajar para santriwan dan santriwati dalam mendalami ilmu agama Islam. Juga wahana dalam mendalami pola hidup bermasyarakat. Secara umum, pesantren menggambarkan kehidupan masyarakat yang universal. Semua santri berada dalam satu lokal pemondokan dengan tingkat sosial yang beragam. Baik dari sisi relasi kuasa, kebijakan, kesehatan dan semua sarana pendukung kehidupan ada dalam pesantren.

Baca Selengkapnya

Sampah pembalut wanita 26 ton per hari

Wanita Indonesia Sumbang 26 Ton Sampah Pembalut Setiap Hari, Wow!

Kasus pencemaran lingkungan yang terjadi di Indonesia, salah satu penyebabnya adalah sampah pembalut sekali pakai. Parahnya lagi, kebiasaan masyarakat untuk membuang sampah pembalut wanita ataupun popok bayi sekali pakai rupanya hampir merata di seluruh Indonesia. Sebagian besar masyarakat memilih membuat sampah bekas pembalut wanita dan popok bayi ke sungai dengan alasan mitos yang sudah dipercaya secara turun-temurun.

Baca Selengkapnya

6-tips-saat-memilih-pembalut

6 Tips Saat Memilih Pembalut, Cewek Wajib Tahu !!!

Memilih Pembalut yang aman digunakan untuk wanita itu sangat penting. Ga mau kan kalau pembalut yang kamu pakai setiap bulan malah jadi sumber penyakit buat kamu??

Buat para cewek nih, saat tamu bulananmu datang, apa coba barang yang pertama kali kamu cari ???

Pasti barang yang langsung dicari adalah PEMBALUT. Yups, Betul sekali.   Pembalut bukan hanya sebagai barang pelengkap bagi cewek, tapi sudah sebagai barang wajib yang harus dimiliki, apalagi saat tamu bulananmu datang.

Menggunakan pembalut saat menstruasi tentu bertujuan agar kesehatan organ reproduksi wanita tetap terjaga. Namun kenyataanya, meski wanita sudah mengalami menstruasi sejak usia remaja, namun masih banyak yang menghiraukan masalah kesehatan pembalut yang mereka gunakan.

Baca Selengkapnya

10-keunggulan-pembalut-kain-wanita

10 Keunggulan Pembalut Kain Yang Harus Kamu Tahu

Pembalut merupakan kebutuhan pokok setiap wanita.  namun tanpa disadari, ternyata pembalut justru menjadi salah satu fakto penyebab munculnya penyakit kewanitaan seperti kanker serviks.  Tingginya kasus kematian pada wanita Indonesia, 80% disebabkan oleh kanker serviks, dan umumnya baru diketahui setelah sadium lanjut.  Menurut WHO, ada 52 juta wanita berisiko terkena kanker serviks, salah satunya dipicu oleh zat-zat dalam pembalut.

Baca Selengkapnya

pemilihan-pembalut-alternatif

Pemilihan Pembalut Alternatif

Bagaimana cara aman menggunakan pembalut wanita?

Sekarang ini banyak pembalut wanita yang bermunculan sebagai pembalut alternatif dari pembalut sekali pakai. Semakin maraknya pembalut alternatif membuat banyak produsen pembalut sekali pakai berlomba- lomba untuk memberikan produk yang terbaik. Namun demi kesehatan reproduksi, tidak ada salahnya kita memilih pembalut yang tidak mengandung klorin.

Baca Selengkapnya

benarkah-pembalut-bekas-dapat-deteksi-kista

Benarkah Pembalut Bekas Dapat Deteksi Kista?

Riset yang dilakukan sekitar tiga tahun lalu oleh peneliti dari Fakultas Kedokteran Indonesia menemukan manfaat dari pembalut bekas. Dengan mengumpulkan darah menstruasi yang ada di pembalut bekas, dokter bisa mendiagnosis ada tidaknya endometriosis atau kista cokelat pada pasien tersebut.

Baca Selengkapnya

Apa Betul Pembalut Berbahaya

Apa Betul Pembalut Berbahaya?

Pembalut menjadi teman setia setiap wanita setiap bulannya ketika mentruasi datang. Namun ternyata pembalut yang selama ini beredar di pasaran disebut-sebut pembalut berbahaya. Karena mengandung bahan berbahaya klorin atau zat pemutih pemicu kanker, yang beberapa waktu lalu menjadi pemberitaan hangat di berbagai media massa.

Baca Selengkapnya