Apa Betul Pembalut Berbahaya?
Pembalut menjadi teman setia setiap wanita setiap bulannya ketika mentruasi datang. Namun ternyata pembalut yang selama ini beredar di pasaran disebut-sebut pembalut berbahaya. Karena mengandung bahan berbahaya klorin atau zat pemutih pemicu kanker, yang beberapa waktu lalu menjadi pemberitaan hangat di berbagai media massa.