penyebab-dan-cara-mengatasi-keputihan-berwarna-kuning

Penyebab dan Cara Mengatasi Keputihan Berwarna Kuning

Keputihan merupakan salah satu kondisi yang banyak dikeluhkan oleh wanita. Keputihan yang mengalami perubahan warna perlu diwaspadai. Jika keputihan berwarna kuning, kita perlu mencari tahu penyebabnya.Cairan vagina yang normal memiliki berwarna jernih, putih ataupun putih kekuningan. Sedangkan teksturnya beragam, mulai dari encer, lengket dan elastis, hingga tampak lebih kental dan rekat.

Baca Selengkapnya